Cara Membuat Slide di Google Slide
Mei 21, 2017ASSALAMUALAIKUM KAWAN
SALAM PETANI BERIMAN
Pertama-tama, Kunjungi https://www.google.com/slides/about/
Tampilan awal Google Slides
Di gambar di atas, tertera file yang sudah ada di akun kawan. Klik lingkaran merah di ujung bawah untuk membuat file baru. File baru akan otomatis tersimpan (ter-save) di google drive kawan
Cara diatas berupa pengiriman email ke alamat email teman Anda.
kawan juga bisa mengunggah (upload) file jenis microsoft word, excel, dan powerpoint lalu dibuka dengan Google docs/spreadsheet/slides agar mudah berkolaborasi dengan pengguna lain dengan meng-klik kanan nama file.